Super Junior akan manggung di Taiwan pada tanggal 12 – 13 Maret untuk untuk melengkapi tour asia mereka “The 3rd ASIA TOUR SUPER SHOW 3 in Taipei”, Pre-sale tiketnya sudah dimulai kemarin lusa, bekerja sama dengan situs family Mart, 6000 tiket hari pertama langsung habis terjual dalam hitungan menit. Ludesnya tiket hanya dalam hitungan detik ? ini menunjukkan Super Junior’s super popularity dan daya jual mereka di pasaran
Sistem ticketing sempat mengalami error karena “over-booking of tickets” . ada beberapa fans yang mengalami dampak negative dari errornya system pembelian online tersebut. Mulai dari mereka yang di charge pajak hingga 30 dollar. Meski sudah 2 hari digelar berturut – turut, dan disediakan hingga 12 ribu tiket, banyak fans harus gigit jari karena tidak kebagian tiket 1 pcs pun. Mereka berusaha membujuk pihak Super Dorm untuk menambah pertunjukan show satu hari lagi.
Namun, pihak Super Dome sendiri menyatakan kalau saat ini tidak ada diskusi atau menambahkan ekstra konser.
Source: udn.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar